Fitur Kebahasaan Proposal Pernyataan Argumentatif
Pernyataan argumentatif dari fitur kebahasaan
1. Pernyataan argumentatif dari fitur kebahasaan
Jawaban:
Fitur kebahasaan Pernyataan argumentatif :
Paragraf argumentatif adalah suatu paragraf yang berisi suatu pemaparan berdasarkan bukti, alasan serta suatu contoh dari kejadian nyata yang dimaksudkan untuk mempengaruhi pembaca sehingga yakin dengan permasalahan tersebut.
Ciri -ciiri dari paragraf argumentatif adalah sebagai berikut:
1. Mengemukakan ide atau pendapat dari penulisnya.
2. Mengemukakan alasan yang didukung oleh data atau fakta yang diperoleh dari hasil wawancara, angket penelitian lapangan, penelitian kepustakaan dan observasi.
3. Pendapat yang disampaikan harus logis.
Klik agar user lain tahu, seberapa membantu jawaban
2. Fitur kebahasaan Pernyataan argumentatif
Fitur kebahasaan Pernyataan argumentatif :
Paragraf argumentatif adalah suatu paragraf yang berisi suatu pemaparan berdasarkan bukti, alasan serta suatu contoh dari kejadian nyata yang dimaksudkan untuk mempengaruhi pembaca sehingga yakin dengan permasalahan tersebut.
Ciri -ciiri dari paragraf argumentatif adalah sebagai berikut:
1. Mengemukakan ide atau pendapat dari penulisnya.
2. Mengemukakan alasan yang didukung oleh data atau fakta yang diperoleh dari hasil wawancara, angket penelitian lapangan, penelitian kepustakaan dan observasi.
3. Pendapat yang disampaikan harus logis.
3. fitur kebahasaan yang digunakan dalam proposal, kecuali..a. kata-kata teknisb. kata pendefinisianc. pernyataan persuasifd. pernyataan eksposisie. pernyataan argumentatif
Penjelasan:
e. pernyataan argumentatif
karena kata kebahasan yg sangat tidak cocok
4. Tuliskan fitur fitur kebahasaan proposal
fitur kenahasaan proposal:
1.proposal dibuat dg kalimat efektif.
2.menggunakan kata yg sesuai dg EYD
3.Menggunakan kata denotatif
4.proposal bersifat sbg pemberitahuan.
5. Sebutkan fitur fitur kebahasaan yang banyak di gunakan dalam proposal?
fitur fitur kebahasaan yang banyak di gunakan dalam proposal
1.menggunakan istilah ilmiah,baik yang berkaitan dengan kegiatan yang akan dilakukan atau yang berkaitan dengan keilmuan.
2.menggunakan kata kerja tindakan untuk menyatakan langkah langkah kegiatan atau metode penelitian.
3.menggunakan kata kata yang menyatakan pendefinisian, seperti merupakan , yakni , yaitu, dan adalah.
jadiin jawaban terbaik
6. Fitur fitur kebahasaan yang menandai proposal
Menggunakan banyak istilah ilmiah, baik berkenaan dengan kegiatan itu sendiri ataupun tentang istilah-istilah berkaitan dengan bidang keilmuannya.
Menggunakan banyak kata kerja tindakan yang menyatakan langkah-langkah kegiatan (metode penelitian).
Menggunakan kata-kata yang menyatakan pendefinisian, yang ditandai oleh penggunaan kata merupakan, adalah, yaitu, yakni.
Menggunakan kata-kata yang bermakna perincian, seperti selain itu, pertama, kedua, ketiga.
Menggunakan kata-kata yang bersifat "keakanan", seperti akan, diharapkan, direncanakan.
Menggunakan kata-kata bermakna lugas (denotatif).
7. Buatlah contoh masing masing satu kalimat fitur fitur kebahasaan yang menandai proposal:1.Pernyataan argumentatif2.Pernyataan persuasif3.Kata kata teknis4.Kata kerja tindakan5.Kata pendefinisian6.Kata perincian7.Kata keakanan
Jawaban:
Cari...
dewiafia3124
01.02.2018
B. Indonesia
Sekolah Menengah Pertama
terjawab • terverifikasi oleh ahli
Tuliskan fitur fitur kebahasaan proposal
1
LIHAT JAWABAN
Masuk untuk menambahkan komentar
Jawaban terverifikasi ahli
4,3/5
310
gumantinr
Jenius
28.3 rb jawaban
657.1 jt orang terbantu
Kelas : XI
Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kata kunci : proposal, fitur kebahasaan, kaidah kebahasaan
Kategori :
Bab V : Mempersiapkan Proposal
Pembahasan:
Fitur-fitur kebahasaan proposal adalah:
1. Menggunakan istilah ilmiah, baik yang berkaitan dengan kegiatan yang akan dilakukan atau yang berkaitan dengan bidang keilmuannya.
2. Menggunakan kata kerja tindakan untuk menyatakan langkah-langkah kegiatan atau metode penelitian.
3. Menggunakan kata-kata yang menyatakan pendefinisian, seperti merupakan, yaitu, yakni, adalah.
4. Menggunakan kata-kata yang mengandung makna perincian, seperti pertama, kedua, selain itu.
5. Menggunakan kata-kata yang bersifat ke-akan-an, seperti akan, diharapkan.
6.Menggunakan kata-kata denotatif atau bermakna sebenarnya. Hal ini sangat penting untuk menghindari kesalahpahaman antara pihak pengaju proposal dengan pihak penerima proposal.
8. Tuliskan fitur fitur kebahasaan proposal
Kelas : XI
Pelajaran : Bahasa Indonesia
Kata kunci : proposal, fitur kebahasaan, kaidah kebahasaan
Kategori :
Bab V : Mempersiapkan Proposal
Pembahasan:
Fitur-fitur kebahasaan proposal adalah:
1. Menggunakan istilah ilmiah, baik yang berkaitan dengan kegiatan yang akan dilakukan atau yang berkaitan dengan bidang keilmuannya.
2. Menggunakan kata kerja tindakan untuk menyatakan langkah-langkah kegiatan atau metode penelitian.
3. Menggunakan kata-kata yang menyatakan pendefinisian, seperti merupakan, yaitu, yakni, adalah.
4. Menggunakan kata-kata yang mengandung makna perincian, seperti pertama, kedua, selain itu.
5. Menggunakan kata-kata yang bersifat ke-akan-an, seperti akan, diharapkan.
6.Menggunakan kata-kata denotatif atau bermakna sebenarnya. Hal ini sangat penting untuk menghindari kesalahpahaman antara pihak pengaju proposal dengan pihak penerima proposal.
9. Apakah dalam proposal ada fitur fitur kebahasaannya atau kaidah kebahasaannya?
Jawaban:
ada karena proposal untuk menjelaskan suatu maksud
10. Identifukasi fitur fitur kebahasaan dalam teks proposal
1.menggunakan istilah ilmiah
2.menggunakan kata kerja tidak untuk menyatakan langkah langkah kegiatan yg akan dilakukan
3.mengunakan kata kata yg mengandung makna perincian
4. menggunakan kata kata yg bersifat ke-an
maaf kalau salah
11. fitur fitur kebahasaan yang menjadi penanda sebuah proposal
Jawaban:
Banyak menggunakan istilah Ilmiah ,contoh : istilah yang berkaitan dengan bidang keilmuan. Banyak menggunakan kata kerja tindakan yang menyatakan langkah-langkah kegiatan , contoh : berlati , membaca , mengisi , mencampurkan , mengamati.
Penjelasan:
itu ya smoga bantu....
12. 3. Lakukan kegitan berikut sesuai dengan instruksinya!a. bacalah sebuah proposal, baik diperpustakaan ataupun internetb. bersama 2-4 orang teman, identifikasilah fitur-fitur kebahasaan yang menandai proposal tersebut.c. Sajikan proposal tersebut dalam format sebagai berikut.Judul proposal : ….Pihak Penyusun : ….Tertuju : ….Fitur Kebahasaan Kutipan TeksPernyataan argumentatifPernyataan persuasifKata-kata teknisKata kerja tindakanKata pendefinisianKata perincianKata keakanand. adakah fitur kebahasaan lainnya yang bisa menjadi penanda utama proposal tersebut? Jelaskan!
Jawaban:
1.c
Penjelasan:
maaf menurut saya itu
13. Jelaskan fungsi pernyataan argumentatif dalam proposal !
Jawaban:
Kalimat argumentatif adalah kalimat atau pernyataan yang bersifat persuasif atau membujuk. Tujuan dari kalimat argumentatif pada proposal adalah untuk menggugah penerima proposal menerima ajuan.
14. Sajikanlah proposal tersebut dalam format sebagai berikut. Judul proposal : …. Pihak penyusun : …. Tertuju : …. Fitur Kebahasaan Dan Kutipan Teks Pernyataan argumentatif = Pernyataan persuasif = Kata-kata teknis = Kata kerja tindakan = Kata pendefinisian = Kata perincian = Kata keakanan =
Jawaban:
saya juga lagi nyari gak ada yang mau bantuin ngapa
15. Sebutkan dan jelaskan fitur fitur kebahasaan proposal
a) Pengenalan masalah atau kegiatan yang didalamnya terdapat latar belakang, masalah atau tujuan, ruang lingkup, manfaat, dan kerangka teori yang mendasari adanya masalah atau kegiatan tersebut.
b) Prosedur atau langkah - langkah penyelesaian masalah atau kegiatan (metode penelitian), yang berisi pelaksana kegiatan, instrumen yang diperlukan, durasi waktu dan tempat pelaksanaan, serta anggaran atau pembiayaan secara total.
Posting Komentar untuk "Fitur Kebahasaan Proposal Pernyataan Argumentatif"