Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Contoh Kartu Kendali Akreditasi


Contoh Kartu Kendali Akreditasi

perbedaan kartu indeks dengan kartu kendali

1. perbedaan kartu indeks dengan kartu kendali


Jawaban:

Kartu Indeks adalah kartu yang berisi identitas suatu arsip/warkat yang di simpan, gunanya sebagai alat bantu untuk menemukan arsip. Kartu indeks dapat dibuat dengan ukuran 12,5 x 7,5. Kartu indeks hanya di gunakan dengan system penyimpanan subjek, tanggal, wilayah, dan nomor.

Kartu kendali adalah Lembar isian yang digunakan untuk pencatatan, penyampaian, dan penyimpanan surat yang sifatnya penting, sehingga bila surat diperlukan dapat dengan mudah ditemukan kembali. Pada system kartu kendali perlu dilakukan pengelompokan surat antara lain surat penting, surat rahasia dan surat biasa.

Penjelasan:


2. Kartu kendali merupakan salah satu pengganti buku agenda, yang mana kartu kendali memiliki keuntungan seperti ...​


Jawaban:

Kartu kendali adalah lembar isian yang digunakan untuk pencatatan,penyampaian,dan penyimpanan surat yg sifatnya penting,sehingga jika surat diperlukan dapat dengan mudah ditemukan kembali.

Penjelasan:

semoga bermanfaat;)

jadikan jawaban tercerdas ya.xixixi


3. apa yang dimaksud kartu kendali


Kartu kendali adalah Lembar isian yang digunakan untuk pencatatan, penyampaian, dan penyimpanan surat yang sifatnya penting, sehingga bila surat diperlukan dapat dengan mudah ditemukan kembali. Pada system kartu kendali perlu dilakukan pengelompokan surat antara lain surat penting, surat rahasia dan surat biasa.

4. Jelaskan Fungsi kartu kendali


Fungsi kartu kendali adalah sebagai berikut.
- Alat pengendali surat masuk dan keluar
- Alat pelacak surat
- Arsip pengganti bagi surat-surat yang masih dalam proses
- Sebagai pengganti buku agenda dan buku ekspedisi

5. Petugas yang berhak memberikan nomor urut pada kartu kendali untuk surat keluar dalam sistem kartu kendali adalah...


Jawaban:

petugas keamanan dan polisi


6. Kartu kendali merupakan kartu yang di gunakan untuk mencatat?


Jawaban:

Kartu kendali adalah Lembar isian yang digunakan untuk pencatatan, penyampaian, dan penyimpanan surat yang sifatnya penting, sehingga bila surat diperlukan dapat dengan mudah ditemukan kembali. Pada system kartu kendali perlu dilakukan pengelompokan surat antara lain surat penting, surat rahasia dan surat biasa.

smoga membantu


7. 5 fungsi kartu kendali?


Fungsi kartu kendali adalah sebagai berikut.

- Alat pengendali surat masuk

- Alat pengendali surat keluar

- Alat pelacak surat

- Arsip pengganti bagi surat-surat yang masih dalam proses

- Sebagai pengganti buku agenda dan buku ekspedisi

semoga membantu.

Kartu kendali adalah Lembar isian yang digunakan untuk pencatatan, penyampaian, dan penyimpanan surat yang sifatnya penting, sehingga bila surat diperlukan dapat dengan mudah ditemukan kembali. Pada system kartu kendali perlu dilakukan pengelompokan surat antara lain surat penting, surat rahasia dan surat biasa, semoga membantu Yaa✨

8. Kartu kendali berwarna merah berfungsi


Berfungsi sebagainpenghiasjawabannya sebagainpenghias

9. dalam penanganan surat penting masuk sistem kartu kendali, bagian yang menyimpan kartu kendali (KK) 1 adalah ???


Oleh petugas pencatat surat


10. warna dari lembar pertama kartu kendali


merah kuning dan hijauwatna pertamanya adalah kuning dan hijau

11. Jelaskan macam-macam kartu kendali !


Kartu kendali putih digunakan sebagai arsip atau alat kontrol dan selalu dipegang oleh pengarah surat / yang mempunyai kartu itu .
Kartu kendali kuning berfungsi sebagai pengganti arsip yang masih diproses 
Kartu kendali merah sebagai bukti surat sudah diterima

12. Jelaskan kegunaan kartu kendali


digunakan untuk pencatatan, penyampaian, dan penyimpanan surat yang sifatnya penting, sehingga bila surat diperlukan dapat dengan mudah ditemukan kembali. 

13. kartu kendali merupakan kartu yang digunakan utuk mencatat


nomor listrik prabayar

14. setelah selesai penanganan surat dengan kartu kendali,penata arsip akan menukar kartu kendali 2 dengana.buku agendab.lembar pengantarc.suratd.kartu kendali 1e.kartu kendali 3 dan tembusan​


Jawaban:

a.buku agenda

Penjelasan:

maaf kalau salah

semoga membantu


15. Jelaskan pengertian dari sistem kartu kendali !


Sistem Kartu Kendali adalah lembar isian untuk pencatatan, penyampaian hingga penemuan kembali dilakukan dengan sistem yang terkendali, sehingga penanganan surat masuk dan surat keluar dilakukan dengan efektif dan efisien.

Video Terkait


Posting Komentar untuk "Contoh Kartu Kendali Akreditasi"